Fase New Normal, Kapolri dan Panglima TNI Berkunjung ke Batam

- Jurnalis

Sabtu, 13 Juni 2020 - 09:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam – Polri dan TNI siap mendukung penerapan tatanan kehidupan baru atau new normal di Kepulauan Riau melalui kehadiran di ruang publik dengan mengedepankan tindakan preemtif dan proaktif.

“Pengerahan anggota TNI-Polri diperlukan dalam mempersiapkan New Normal di wilayah Kepri. Kehadiran TNI-Polri di ruang publik diharapkan membuat masyarakat lebih tertib dan taat mengikuti protokol kesehatan untuk mencegah penularan Covid-19 dengan mengedepankan tindakan preemtif proaktif melalui imbauan yang bersifat humanis,” kata Kabid Humas Polda Kepri Kombes Pol Harry Goldenhardt S, Jumat (12/6).

Baca Juga :  Lestarikan Budaya, Mabes Polri Gelar Kegiatan Pagelaran Wayang Kulit

Guna memastikan persiapan penerapan protokol kesehatan menghadapi New Normal, Kapolri Jenderal Po. Idham Aziz bersama Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengunjungi Batam, Kepri, Jumat (12/6).

Dalam kunjungannya, Kapolri dan Panglima TNI bersama rombongan mendatangi Kepri Mall untuk melihat langsung kesiapan penerapan protokol kesehatan.

Keduanya disambut langsung oleh manajemen Kepri Mall dan menjelaskan kesiapan pusat perbelanjaan itu dalam rangka mendukung kebijakan Pemerintah yaitu mempersiapkan tatanan kehidupan baru atau New Normal.

Baca Juga :  Menuju "New Normal " KBA SMK NESKA bagikan Masker kain gratis kepada masyarakat

Kapolri dan Panglima TNI menyampaikan terima kasih atas penerapan protokol kesehatan di ruang publik tersebut dan meminta manajemen Kepri Mall tetap membatasi pengunjung dan berkoordinasi dengan Gugus Tugas Covid-19.**

(sbr)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kepala BP Batam Pimpin Upacara Hari Koperasi Nasional ke-78
Kapolres Kampar Pimpin Upacara Ops Lancang Kuning 2025, Berlangsung Selama 14 Hari
Kepala BP Batam Lepas Peserta Peserta Batam 10K 2025, Event Lari dengan 1215
Sat Polairud Gelar Jelajah Riau Untuk Rakyat (JALUR) terhadap masyarakat Pesisir di Kabupaten Kepulauan Meranti
Curah Hujan Tinggi, Kepala BP Batam Hentikan Aktifitas Cut and Fill di Lokasi Hotel Vista
BP Batam Dorong Penguatan Ekonomi, Kemudahan dan Transformasi Tata Kelola Perizinan Jadi Sektor Prioritas
BP Batam Bersama BPDAS MoU Rehabilitasi Hutan Lindung Duriangkang Seluas 10 Ha
Dorong Optimalisasi Aset, BP Batam Gelar Konsinyering Penataan dan Pengembangan Agribisnis

Berita Terkait

Senin, 14 Juli 2025 - 14:46 WIB

Kepala BP Batam Pimpin Upacara Hari Koperasi Nasional ke-78

Senin, 14 Juli 2025 - 12:23 WIB

Kapolres Kampar Pimpin Upacara Ops Lancang Kuning 2025, Berlangsung Selama 14 Hari

Minggu, 13 Juli 2025 - 18:50 WIB

Kepala BP Batam Lepas Peserta Peserta Batam 10K 2025, Event Lari dengan 1215

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:36 WIB

Curah Hujan Tinggi, Kepala BP Batam Hentikan Aktifitas Cut and Fill di Lokasi Hotel Vista

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:30 WIB

BP Batam Dorong Penguatan Ekonomi, Kemudahan dan Transformasi Tata Kelola Perizinan Jadi Sektor Prioritas

Berita Terbaru

Advertorial

Kepala BP Batam Pimpin Upacara Hari Koperasi Nasional ke-78

Senin, 14 Jul 2025 - 14:46 WIB