Plt Gubernur Kepri Lantik Bupati Karimun Sebagai Ketua PMI Karimun Periode 2019-2020

- Jurnalis

Minggu, 1 Desember 2019 - 11:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputankepri.com,Karimun – Plt Gubernur Kepri Isdianto melantik Pengurus Palang Merah Indonesia ( PMI ) Kabupaten Karimun Masa Bakti 2019-2020 di Gedung Pertemuan RSUD Muhammad Sani Kabupaten Karimun, Sabtu (30/11).

Pelantikan yang sebelumnya tertunda akhirnya dapat di laksanakan hari ini di Gedung pertemuan RSUD Muhammad Sani Karimun.

Plt Gubernur Kepri Isdianto berharap nantinya setelah di laksanakanya pelantikan ini, PMI Kabupaten selalu siap membantu kegiatan kegiatan sosial yang dapat membantu masyarakat yang membutuhkan.

Plt Gubernur Kepri Isdianto melantik Bupati Karimun Aunur Rafiq sebagai Ketua PMI Kabupaten Karimun,Wakil Bupati Anwar Hasyim Wakil ketua dan Serketaris Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Karimun.

Baca Juga :  Bupati Karimun hadiri giat pelayanan KB serentak

Provinsi Kepri tentunya selalu mendukung kegiatan – kegiatan yang sifatnya sosial masyarakat,

Oleh karna itu kata Isdianto, Pemerintah Kabupaten di harapkan dapat membangun sinergi terhadap PMI Provinsi Kepri agar semua permasalahan sosial masyarakat dapat teratasi.

Baca Juga :  PLTS 2 Gigawatt Bakal Dibangun di Kecamatan Sugi Besar

Diakhir sambutan Gubernur Kepri mengucapkan selamaat kepada seluruh PMI Karimun yng baru saja di lantik, Semoga PMI Karimun selalu Jaya,”harap Isdianto.

Turut hadir Bupati Karimun, Wakil Bupati Karimun dan Ketua DPRD Karimun dan FKPD atau yang mewakili.***

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan
Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun
LMB Nusantara Batam Gelar Rapat Pematangan Pengurus Kota Batam
Aksi Kejar-kejaran, Bea Cukai Batam Amankan Speedboat SB.JJ Indah 2 di Perairan Tanjung Uban
Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan
Polda Kepri Gelar Sosialisasi Pemberlakuan KUHP dan KUHAP Terbaru 2025
Kata Halaman Hadirkan Ruang Baca dan Mewarnai Gratis Setiap Akhir Pekan di Tanjungpinang
Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:54 WIB

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun

Senin, 12 Januari 2026 - 10:48 WIB

LMB Nusantara Batam Gelar Rapat Pematangan Pengurus Kota Batam

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:58 WIB

Aksi Kejar-kejaran, Bea Cukai Batam Amankan Speedboat SB.JJ Indah 2 di Perairan Tanjung Uban

Minggu, 4 Januari 2026 - 14:30 WIB

Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan

Berita Terbaru