Kapal Pengangkut Sembako Tenggelam, Ribuan Mi Instan Mengapung

- Jurnalis

Jumat, 15 Mei 2020 - 15:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEKANBARU – Satu kapal pengangkut sembako tenggelam di dekat pelabuhan barang di daerah Tanjung Rhu, Kota Pekanbaru, Riau. Akibatnya, muatan kapal tersebut mengapung di Sungai Siak.

Mi instan, roti, dan telur menjadi “berkah” tersendiri bagi warga sekitar. Tidak sedikit warga yang nekat masuk ke air untuk mengambil barang-barang yang banyak mengapung.

Ada juga warga yang sengaja menggunakan sampan untuk menyelamatkan sembako yang banyak mengapung. Ini karena posisinya tidak jauh dari daratan. Belum diketahui pasti apa penyebab dan kronologinya.

“Banyak warga yang mengambil seperti mi instan roti dan lainnya. Info yang kita dapat, kapal itu dari Tanjungpinang. Kapal tenggelam sekitar pukul 07.30 WIB,” kata Dani salah satu warga, Jumat (15/5/2020).

Baca Juga :  BMKG imbau masyarakat pesisir waspada banjir rob 14-26 Februari

Kepala Subdit Penegakkan Hukum Polisi Air Polda Riau, AKBP Wawan Setiawan, mengatakan pihaknya kini sudah mengamankan lokasi dan meminta warga tidak mengambil barang milik KLM Putra Sejahtera 89. Belum dketahui pasti apakah ada korban jiwa karena polisi masih melakukan pendataan.

Baca Juga :  Police still go into ex-wife's complaint Regent Aceng Fikri

“Kita sudah amankan lokasi agar tidak terjadi pengambilan barang milik kapal. Untuk lebih lengkap, kata ke pihak Syahbandar karena itu kewenangan mereka,” ucapnya.**

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik
Sektor Kepelabuhanan BP Batam Catatkan Kinerja Solid Sepanjang 2025
BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih
Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan
Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam
Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan
Batam Magnet Investasi Nasional: Investasi Riil Capai Rp69 Triliun
Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 19:04 WIB

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:57 WIB

Sektor Kepelabuhanan BP Batam Catatkan Kinerja Solid Sepanjang 2025

Kamis, 22 Januari 2026 - 16:39 WIB

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:42 WIB

Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam

Berita Terbaru

Advertorial

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

Sabtu, 24 Jan 2026 - 19:04 WIB