Gitaris Led Zeppelin(Jimmy Page) Bersaksi di Sidang Hak Cipta Stairway to Heaven

- Jurnalis

Sabtu, 18 Juni 2016 - 17:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputankepri.com,los Angeles  – Gitaris Led Zeppelin Jimmy Page bersaksi dalam sidang dugaan pembajakan hak cipta lagu hit band ini pada 1971, Stairway to Heaven.

Page (72) menjadi saksi pada sidang hari kedua di pengadilan Los Angeles di mana band rock Inggris ini dituduh mencomot pembukaan lagu instrumental keluaran 1967, Taurus, kreasi band asal Amerika Serikat, Spirit, untuk pembuka lagu Stairway to Heaven”.

Peradilan ini menciptakan debat mengenai keaslian lagu Led Zeppelin yang menjadi salah satu lagu rock paling populer dalam sejarah musik rock itu.

Page mengaku memiliki album tahun 1968 berjudul sama dengan band AS itu, Spirit, yang di dalamnya termasuk lagu “Taurus”.

Tetapi Page mengatakan album itu adalah salah satu dari 9.000 album vinyl dan cd dalam koleksi musiknya, dan dia tidak mengetahui kapan album itu masuk kepustakaan musiknya.

“Saya tak menganggap sudah mendengarkan album pertamanya,” kata Page seperti dikutip Reuters.

Gugatan diajukan oleh Michael Skidmore, mewakili mendiang Randy Wolfe, gitaris Spirit dan pencipta Taurus. Wolfe meninggal dunia pada 1997.

Skidmore menginginkan nama Wolfe dimasukkan sebagai pencipta lagu Stairway to Heaven, selain menuntut kompensasi, demikian diwartakan Reuters

sumber;Antara news

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Perhitungan Lifting Migas Anambas Wewenang Dirjen Anggaran Kemenkeu RI
Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD
Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh
Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud
Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif
340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School
Telaga Air Merah, Dari Bekas Waduk PDAM Terlantar Menjadi Berkah Wisata Alam Di Desa
Sertijab Sejumlah Kepala Desa di Kecamatan Kampar Sekaligus Pelepasan Purna Tugas ASN

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:47 WIB

Perhitungan Lifting Migas Anambas Wewenang Dirjen Anggaran Kemenkeu RI

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:24 WIB

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:31 WIB

Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh

Selasa, 2 Desember 2025 - 08:04 WIB

Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud

Minggu, 5 Oktober 2025 - 10:05 WIB

Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

Bengkalis

Kakek 70 Tahun Cabuli Bocil umur 4 Tahun Diringkus Polisi

Minggu, 25 Jan 2026 - 13:47 WIB

Advertorial

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

Sabtu, 24 Jan 2026 - 19:04 WIB