Kapal Nelayan Asal Palmatak Tenggelam

- Jurnalis

Kamis, 14 Januari 2021 - 20:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anambas – Musibah kembali dialami Nelayan Tradisional Anambas, Provinsi Kepri.

Kapal pompong milik nelayan asal Palmatak tenggelam, Kamis (14/1/2021) sekira pukul 07.30 WIB.

Kapal tersebut diketahui milik warga Desa Putik bernama Azman.

Ia ditemukan pada koordinat N.03 26 59 E. 106 22 20, 2 mil dari laut.

Insiden Laut di Anambas ini, setidaknya merupakan kasus kedua selama dua minggu terakhir di Januari 2021.

Baca Juga :  Wacana Pemekaran Daerah Otonomi Baru, Tim 9 Natuna Bersilaturahmi ke Anambas

Empat nelayan Desa Batu Belah, Kecamatan Siantan Timur, Anambas akhirnya ditemukan setelah dikabarkan hilang pada Jumat (8/1/2021) lalu.

Para nelayan itu ditemukan Tim SAR dalam kondisi selamat.

Empat nelayan tersebut masing-masing Widi sebagai nakhoda, dan Yanto, Putra, dan Uwen sebagai Anak Buah Kapal (ABK) diketahui melaut sejak 4 Januari 2021.

Lebih kurang seminggu mereka berada di tengah laut, ditambah lagi kondisi cuaca di Kepulauan Anambas yang cukup ekstrem, dengan cuaca dan gelombang tinggi.

Baca Juga :  Dewi Kumalasari Ansar Lantik Ketua TP PKK Bintan, Anambas dan Lingga

Akhirnya Tim SAR turun mencari empat nelayan yang hilang kontak tersebut.

Dilematis pilihannya memang. Antara nyawa jadi taruhan, atau dapur tak mengebul karena tak mendapat hasil tangkapan.

Kondisi cuaca ekstrem apalagi saat musim utara seperti sekarang, membuat nelayan tradisional Anambas berpikir dua kali untuk melaut.**

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih
Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan
Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam
Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan
Batam Magnet Investasi Nasional: Investasi Riil Capai Rp69 Triliun
Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan
PT TIMAH Tbk Hadir di Tengah Umat, Bantu 52 Rumah Ibadah Sepanjang Tahun 2025
PT TIMAH Tbk Tanam Belasan Ribu Mangrove di Kundur dan Meranti untuk Jaga Ekosistem Pesisir

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 16:39 WIB

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:42 WIB

Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:54 WIB

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:50 WIB

Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan

Berita Terbaru