Mike Lewis Merasa Bersalah Atas Perceraian Marissa Nasution

- Jurnalis

Jumat, 17 Juni 2016 - 07:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jpeg

Jpeg

Liputankepri.com,Jakarta – Persahabatan Mike Lewis dan Marissa Nasution sudah tak diragukan lagi. Mantan suami Tamara Bleszynski tersebut mengaku bahwa VJ MTV itu adalah sosok spesial baginya karena kerap kali menjadi tempat curhat baginya dan keluarganya di Indonesia.

“Marissa sangat spesial bagi aku. Dia seperti keluarga aku yang ada di sini. Orangtua aku kan di Malaysia, kakak aku di Inggris, jadi kalau ada apa-apa aku cerita sama dia, telepon dia,” ujarnya saat dijumpai usai penayangan perdana film Jurassic World versi Bahasa Indonesia di M.H. Thamrin, Jakarta  Pusat pada 16 Juni 2016.

Mike juga mengetahui kabar perceraian antara Marissa Nasution dan Warend Conrad dan merasa bersalah akan hal itu. Pasalnya, ia adalah orang yang mempertemukan keduanya dan sempat memberikan nasihat agar sampai tak terjadi perceraian.

“Aku merasa bersalah karena aku yang jodohin mereka. Aku yang mempertemukan Marissa dengan mantan suaminya. Tapi itulah hidup, kan? Aku menasehati dua-duanya dan berharap mereka berdua bisa lewati masalah itu. Tapi kayaknya ini (perceraian) jalan yang terbaik karena mereka sudah enggak bisa disatukan lagi,” jelasnya.

Menyinggung soal nasihat perceraian, Mike mengaku hal itu adalah wajar dalam pernikahan. Ia bahkan ingin memutar waktu agar hal itu tak terjadi dalam kehidupannya.

“Aku menasehati mereka karena masalah adalah hal wajar di pernikahan. Aku memang pernah gagal tapi aku berharap mereka tak seperti aku. Kalau bisa memutar waktu balik ke dulu, aku tidak ingin bercerai,” tambahnya

SUMBER;OKEZONE

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Perhitungan Lifting Migas Anambas Wewenang Dirjen Anggaran Kemenkeu RI
Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD
Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh
Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud
Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif
340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School
Telaga Air Merah, Dari Bekas Waduk PDAM Terlantar Menjadi Berkah Wisata Alam Di Desa
Sertijab Sejumlah Kepala Desa di Kecamatan Kampar Sekaligus Pelepasan Purna Tugas ASN

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:47 WIB

Perhitungan Lifting Migas Anambas Wewenang Dirjen Anggaran Kemenkeu RI

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:31 WIB

Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh

Selasa, 2 Desember 2025 - 08:04 WIB

Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud

Minggu, 5 Oktober 2025 - 10:05 WIB

Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

Senin, 29 September 2025 - 11:03 WIB

340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School

Berita Terbaru

Advertorial

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

Sabtu, 24 Jan 2026 - 19:04 WIB