Polres Inhil Gagalkan Penyelundupan Ratusan Dus Miras

- Jurnalis

Rabu, 23 September 2020 - 08:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tembilahan – Unit Opsnal Satreskrim Polres Indragiri Hilir (Inhil) menggagalkan upaya penyelundupan 400 dus minuman keras (Miras) berbagai merek, Senin (22/9/2020) dini hari.

Ratusan dus miras ini diamankan di dalam satu unit kapal motor (KM) dengan nama lambung N.J di salah satu Pelabuhan Parit 6, Kecamatan Tembilahan Hulu.

Pengungkapan kasus tersebut, menurut Kapolres Inhil AKBP Dian Setyawan, melalui Paur Humas AKP Warno Akman, bermula saat personel kepolisian mendapat laporan dari masyarakat terkait adanya KM N.J yang bermuatan Miras.

“Setelah dilakukan penggeledahan ternyata petugas menemukan ratusan dus minuman keras,” kata Kapolres Inhil AKBP Dian Setyawan melalui Kasubbag Humas AKP Warno, Selasa (22/9/2020) malam.

Baca Juga :  Kapolres: 50 Kilogram Sabu Disembunyikan di Kebun Sawit

Lanjut mantan Kapolsek Mandah itu, Miras dengan berbagai merek ditemukan didalam dek KM. Saat diminta menujukan dokumen resmi, nakhoda tidak dapat menujukannya.

Baca Juga :  Kapolres: 50 Kilogram Sabu Disembunyikan di Kebun Sawit

“Barang haram itu berasal dari Singapura,” terangnya.

Guna kepentingan penyelidikan (Lidik) lebih lanjut akhrinya petugas menyita dan mengamankan ratusan dus miras tersebut dMapolres Inhil. Termasuk seorang nahkoda KM, dengan inisial IS (37)

Hingga saat ini pihaknya masih meminta keterangan dari nahkoda terkait kepemilikan ratusan dus Miras.

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih
Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan
Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam
Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan
Batam Magnet Investasi Nasional: Investasi Riil Capai Rp69 Triliun
Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan
PT TIMAH Tbk Hadir di Tengah Umat, Bantu 52 Rumah Ibadah Sepanjang Tahun 2025
PT TIMAH Tbk Tanam Belasan Ribu Mangrove di Kundur dan Meranti untuk Jaga Ekosistem Pesisir

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 16:39 WIB

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:42 WIB

Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:54 WIB

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:50 WIB

Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan

Berita Terbaru