Polres Karimun Terus Gencarkan Sosialisasi Layanan Call Center 110

- Jurnalis

Senin, 7 Agustus 2023 - 11:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karimun. |ayanan Call Center 110 Polri adalah upaya Polri melaksanakan sosialisasi pelayanan yang cepat, akuntabel, humanis, responsif, serta efektif dan efisien. Senin (07/08/2023).

Kapolres Karimun AKBP Ryky W. Muharam, S.H., S.I.K., menyampaikan layanan 110 tersebut juga sebagai bentuk wujud percepatan pelayanan kepada masyarakat, maka para jajaran personel Polres Karimun gencar mensosialisasikan tentang keberadaan call center 110 yang telah disediakan untuk memberikan kemudahan kepada masyarakat Kab. Karimun pada saat membutuhkan kehadiran Polisi tanpa harus datang ke Polres Karimun.

Baca Juga :  Safari Ramadhan di Bandar Laksamana, Bupati Ajak Masyarakat Bersatu Bangun Daerah

Salah satunya dilakukan imbauan maupun sosialisasi dengan menyebarkan selebaran dan juga pemasangan baliho di kantor pemerintahan, sekolah, tempat pelayanan umum, tempat keramaian masyarakat dan tempat lainya.

Masyarakat yang melakukan panggilan ke nomor akses 110 bakalan langsung terhubung operator yang akan memberikan layanan berupa pelaporan tindak kriminal, kecelakaan lalu lintas, gangguan kamtibmas, bencana alam kebakaran, informasi layanan polri.

“Kepada masyarakat kami di Kab. Karimun menghimbau bilamana ada masyarakat membutuhkan layanan informasi, layanan pengaduan, kecelakaan lalu lintas dan kemacetan gangguan kamtibmas cukup tekan 110 dan Personel Karimun yang piket call center 110 siap menindaklanjuti laporan masyarakat tersebut,” ucap Kapolres Karimun AKBP Ryky W. Muharam, S.H., S.I.K.

Baca Juga :  PT Timah Tbk Kembali Raih Penghargaan GOLD RANK 2024

Masyarakat bisa melaporkan apa saja kejadian yang mereka alami, kemudian meneruskan ke calll center 110 dengan wilayah terdekat dari pelaporan tersebut, layanan ini di berikan secara gratis tanpa dipungut biaya.**

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD
Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh
Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud
Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif
340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School
Sertijab Sejumlah Kepala Desa di Kecamatan Kampar Sekaligus Pelepasan Purna Tugas ASN
Buka Diklat Calon Paskibraka Meranti, Wabup Muzamil : Menjadi Paskibraka adalah Kebanggaan
Respons Cepat Bhabinkamtibmas Terjun Langsung Bantu Warga Terdampak Banjir
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:24 WIB

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:31 WIB

Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh

Selasa, 2 Desember 2025 - 08:04 WIB

Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud

Minggu, 5 Oktober 2025 - 10:05 WIB

Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

Senin, 29 September 2025 - 11:03 WIB

340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School

Berita Terbaru