Home / NTT

Usai Diberitakan, Kades Manong Tuntaskan Pengerjaan Telford

- Jurnalis

Senin, 29 Agustus 2022 - 07:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Manggarai Barat – Masyarakat Desa Manong, Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat, NTT sebelumnya desak Kejari Manggarai Barat periksa Kepala Desa Manong terkait pengerjaan Telford 2021 ruas Watu Wangka-Lando-Dangka yang hingga kini belum tuntas.

Desakan masyarakat tersebut direspon baik oleh Kepala Desa Manong, Ardianus Kardi pasca pemberitaan di beberapa media online.

Kepala Desa Manong, Ardianus Kardi saat di wawancara media ini menjelaskan bahwa terkait pengerjaan telford yang tidak rampung seperti pemberitaan dalam media itu bukan hal yang sengaja untuk mencari keuntungan semata.

Namun, tidak rampungnya pengerjaan tersebut karena pengerjaannya juga bertepatan saat musim hujan yang menyebabkan viral dibeberapa pemberitaan media online. Sehingga kurang lebih 45 meter pengerjaan telford tersebut tidak dilanjutkan,” jelas Ardi.

Dikatakan, pasca pemberitaan tersebut dirinya langsung mengerjakan yang belum rampung tersebut hingga selesai. Selain itu,ia berterima kasih kepada masyarakat Desa Manong karena begitu peduli terhadap pembangunan proyek-proyek fisik Desa yang selama ini menuai sorotan.

Secara manusiawi tentu tidak pernah luput dari sebuah kekeliruan. Namun,dengan adanya hal tersebut yang bisa membangun diri saya untuk mengevaluasi dan memperbaiki semuanya.

“Oleh karena itu, saya sangat berterima kasih kepada masyarakat yang sudah mengingatkan saya akan kekeliruan yang saya alami selama ini”, tutup Ardianus.

Sebelumnya, masyarakat Desa Manong, Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat, NTT desak Kejari Manggarai Barat periksa Kepala Desa Manong terkait pengerjaan Telford 2021 ruas Watu Wangka-Lando-Dangka yang hingga kini belum tuntas.**

 

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Modus Pinjam Bendera Proyek Puskesmas Paga, Kajari Sikka Harus Contoh Ketegasan Kajari TTU
Pakaian Bekas Impor Marak di Mabar, Disperindag Dan Bea Cukai Terkesan Tutup Mata
Ketua Komisi III DPRD Mabar Desak Pemda Mabar Tertibkan Tambang Di Kawasan Hulu Sungai Kali Wae Mese
Langgar Permentan, Pengecer Pupuk Bersubsidi Di Desa Mbuit Mark Up Harga Diatas HET
Dugaan Mega Korupsi Ditubuh Pemda Mabar Seret Tiga Nama Pejabat
Haji Ansar Akan Dipolisikan Oleh PT Citra Meutia Energi Sebarkan Berita Hoax
Tiga Dusun Di Desa Sambi Dapat Restu UP2K PT PLN Ruteng
Tuntut Kembalikan Tanah Masyarakat Yang Dirampas Mafia, Kantor BPN Mabar Didemo Massa
Tag :

Berita Terkait

Senin, 27 Maret 2023 - 20:20 WIB

Modus Pinjam Bendera Proyek Puskesmas Paga, Kajari Sikka Harus Contoh Ketegasan Kajari TTU

Selasa, 21 Maret 2023 - 20:03 WIB

Pakaian Bekas Impor Marak di Mabar, Disperindag Dan Bea Cukai Terkesan Tutup Mata

Sabtu, 11 Maret 2023 - 09:07 WIB

Ketua Komisi III DPRD Mabar Desak Pemda Mabar Tertibkan Tambang Di Kawasan Hulu Sungai Kali Wae Mese

Kamis, 9 Maret 2023 - 11:42 WIB

Langgar Permentan, Pengecer Pupuk Bersubsidi Di Desa Mbuit Mark Up Harga Diatas HET

Selasa, 7 Maret 2023 - 19:03 WIB

Dugaan Mega Korupsi Ditubuh Pemda Mabar Seret Tiga Nama Pejabat

Berita Terbaru

Advertorial

Jalin Kerja Sama, BP Batam Fokus Benahi Layanan RSBP

Rabu, 9 Jul 2025 - 13:23 WIB