Veron: Tanpa banyak bicara, Messi sudah jadi pemimpin

- Jurnalis

Jumat, 17 Juni 2016 - 07:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputankepri.com – Dukungan terus mengalir pada Lionel Messi, yang belum lama ini diragukan kapasitasnya sebagai pemegang ban kapten di tim nasional Argentina.

Usai mendapatkan pembelaan dari sosok legendaris seperti Cesar Luis Menotti, kali ini giliran mantan bintang Albiceleste, Juan Sebastian Veron, yang memberikan pujian pada pemain Barcelona tersebut.

“Leo yang sekarang ini bukan seorang pria kecil. Ia memang tidak punya pengaruh yang besar seperti yang dimiliki oleh Maradona di masanya, namun ia mendapatkan banyak respek dari sikap diamnya tersebut. Ia sangat dihormati oleh rekan setimnya. Tanpa membuka mulut, Messi sudah menjadi seorang pemimpin,” tutur Veron menurut laporan Sport.

“Messi adalah sosok yang amat penting di tim nasional. Ia sudah membuktikannya beberapa tahun silam hingga hari ini.”

“Ia memimpin dengan caranya sendiri. Ia tidak perlu banyak berteriak untuk bisa memimpin rekan-rekannya.”

Argentina kini tengah bersiap untuk menghadapi Venezuela di laga mereka berikutnya di Copa America Centenario, usai sebelumnya meraih kemenangan atas Chile, Bolivia, dan Panama.

Sumber:Merdeka.com

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Perhitungan Lifting Migas Anambas Wewenang Dirjen Anggaran Kemenkeu RI
Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD
Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh
Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud
Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif
Kuala Maras FC Lolos Berlaga Fase Lanjutan Turnamen Askab PSSI Anambas
Bupati Aneng Secara Resmi Membuka 47 Tim Pesepakbola Askab PSSI Anambas
Camat Bengkalis Buka Turnamen Bola Kaki di Desa Pematang Duku

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:47 WIB

Perhitungan Lifting Migas Anambas Wewenang Dirjen Anggaran Kemenkeu RI

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:31 WIB

Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh

Selasa, 2 Desember 2025 - 08:04 WIB

Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud

Minggu, 5 Oktober 2025 - 10:05 WIB

Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

Jumat, 3 Oktober 2025 - 09:59 WIB

Kuala Maras FC Lolos Berlaga Fase Lanjutan Turnamen Askab PSSI Anambas

Berita Terbaru

Advertorial

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

Sabtu, 24 Jan 2026 - 19:04 WIB