Wagub Kepri Bersilaturahmi bersama Uspika Se-Kabupaten Natuna

- Jurnalis

Jumat, 2 April 2021 - 08:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Natuna – Wakil Gubernur Kepulauan Riau Hj. Marlin Agustina bersilaturahmi kepada Camat,Lurah dan Kepala Desa Se-Kabupaten Natuna, di RM.Sisi Basisir, Ranai. Kecamatan Bunguran Timur, Kamis (01/04/2021) malam.

Silaturahmi ini sekaligus menutupi agenda-agenda yang telah berlangsung beberapa hari, selama berada di Kabupaten Natuna.

Wagub Kepri, Hj.Marlin Agustina, dalam sambutan nya, degan besarnya Dana Desa di harapkan Pemerintah Desa menjadi pemicu dalam meningkatkan pembangunan
dan infrastruktur, sehingga dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

Besarnya Dana Desa yang di kelola oleh Desa jika tidak di kelola dengan baik, di khawatirkan akan menjadi jebakan untuk bagi seorang Kepala Desa tergiur untuk memanfaatkan nya dengan tidak sesuai dengan aturan.

“Saya berharap dengan pak camat,pak lurah dan jajaran nya, untuk lebih teliti dalam melaksanakan kegiatan, hal ini penting agar program strategis yang di laksanakan di Desa berjalan sesuai dengan baik,” harap Marlin Agustina.

Baca Juga :  Wagub Marlin, Konjen Jepang Sebut Batam Luar Biasa

Natuna sendiri merupakan kawasan strategis Nasional, kawasan yang benar-benar di perhatikan oleh Pemerintah Pusat, karna memiliki sumber kekayaan kelautan yang banyak.

“Dengan banyaknya potensi-potensi yang ada, di harapkan peran masyarakat, Kepala Desa, Lurah dan Peran dari Camat, harus betul-betul di tingkatkan,” jalas Marlin Agustina.

Di kesempatan yang sama, Wabut Natuna Hj.Ngesti Yuni Suprapti menyampaikan, Natuna saat ini terdiri dari dari pulau-pulau, di antara nya 145 pulau yang huni 27 pulau, terdiri dari 15 Kecamatan, 6 Kelurahan, 70 Desa.

Bahkan ada 2 Kecamatan dan 1 Desa yang sedang dalam proses untuk pemekaran,untuk Kecamatan sendiri yang saat ini sudah mendapatkan no Registrasi dari Provinsi.

Baca Juga :  Warga Batam Terima Bantuan Beras dari Wagub Marlin

“Tinggal proses penanda tanganan oleh Gubernur dan untuk di teruskan ke Kemendagri, mudah-mudahan proses pemekaran ini bisa terealisasi,” harap Hj. Ngesti.

Bahkan lanjut Ngesti, Wabut Natuna, dengan kondisi Natuna di kelingi oleh Negara-negara Luar,dan memiliki potensi-potensi yang banyak,baik di segi kelautan dan perikanan,Minyak Bumi dan Gas Alam, Potensi Wisata.

Selain dari meningkatkan pertahanan dan ke amanan, di harapkan Pemerintah Pusat untuk meningkatkan perekonomian masyarakatnya. “ekonomi masyarakat perlu di tingkatkan,” terang Ngesti.

Agenda ini turut hadir. Rombongan dari Wakil Gubernur Kepri, Asisten I Setda Natuna Budi Darma, Asisten III Setda Natuna Hikmatul Arif, Kepala Dinas PMD Natuna, Andrizal Zen, Kabag Humas Prokopim. Defrizal. Camat,Lurah dan Kepala Desa Se-Kabupaten Natuna.**


(Rud)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih
Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan
Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam
Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan
Batam Magnet Investasi Nasional: Investasi Riil Capai Rp69 Triliun
Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan
PT TIMAH Tbk Hadir di Tengah Umat, Bantu 52 Rumah Ibadah Sepanjang Tahun 2025
PT TIMAH Tbk Tanam Belasan Ribu Mangrove di Kundur dan Meranti untuk Jaga Ekosistem Pesisir

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 16:39 WIB

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:42 WIB

Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:54 WIB

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:50 WIB

Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan

Berita Terbaru