Xiomi Sebar Gambar Redmi 6 Pro

- Jurnalis

Jumat, 22 Juni 2018 - 13:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dari gambar itu terlihat bahwa Redmi 6 Pro bakal hadir dengan desain bezel yang sangat tipis di sisi kanan-kiri. Tetapi sebagaimana tren saat ini, bagian atas layar depan smartphone ini memiliki poni. Sedangkan di bagian bawah masih memiliki dagu.

Baca Juga :  Akhirnya 4 Tersangka Kasus 1 Ton Sabu Diadili di Batam

Sebagaimana dilansir KompasTekno dari Tech Androids, Jumat (22/6/2018), pada bagian cover belakang Redmi 6 Pro bertengger kamera ganda serta sebuah pemindai sidik jari.

Sedangkan di bagian bawah terdapat grill speaker dan port pengisian daya USB tipe C. Masih ada dua tombol fisik di tepi kanan smartphone, yakni untuk pengaturan volume serta power. Lalu pada tepi kiri terdapat slot pemasangan kartu SIM.

Selain memperlihatkan desain tersebut, gambar ini juga mengonfirmasi bahwa Xiaomi bakal menyediakan lima pilihan warna, yakni Rose Gold, Sand Gold, Lake Blue, Black dan Flame Red.***

Baca Juga :  Harga Jual Beras di Batam Sangat Tinggi

 

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD
Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh
Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud
Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif
340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School
Sertijab Sejumlah Kepala Desa di Kecamatan Kampar Sekaligus Pelepasan Purna Tugas ASN
Buka Diklat Calon Paskibraka Meranti, Wabup Muzamil : Menjadi Paskibraka adalah Kebanggaan
Respons Cepat Bhabinkamtibmas Terjun Langsung Bantu Warga Terdampak Banjir
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:24 WIB

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:31 WIB

Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh

Selasa, 2 Desember 2025 - 08:04 WIB

Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud

Minggu, 5 Oktober 2025 - 10:05 WIB

Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

Senin, 29 September 2025 - 11:03 WIB

340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School

Berita Terbaru