Bupati Bengkalis Serahkan SK 1.536 Jabatan Fungsional Guru dan 29 SK PPPK

- Jurnalis

Jumat, 29 September 2023 - 17:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BENGKALIS, liputankepri.com – Bupati Bengkalis Kasmarni menyerahkan Surat Keputusan (SK) Bupati Bengkalis kepada 1.536 Jabatan Fungsional Guru dan 29 Jabatan Fungsional Tenaga Teknis Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkup Pemerintah Kabupaten Bengkalis Formasi Tahun 2022, bertempat di Halaman Kantor Bupati Bengkalis, Selasa (26/09/2023).

SK tersebut langsung diserahkan Bupati Bengkalis Kasmarni didampingi oleh Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kepegawaian Kabupaten Bengkalis Djamaluddin, Wakil Ketua II DPRD Bengkalis Sofyan, Wakil Bupati Bengkalis H. Bagus Santoso, Sekretaris Daerah Bengkalis dr. Ersan Saputra, Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi Keuangan dan Pembangunan Bengkalis Johansyah Syafri, Plt. Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Alfakhrurrazy beserta para Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Pejabat Administrator, Fungsional dan Pengawas di Lingkup Pemerintah Kabupaten Bengkalis.

Baca Juga :  BP Batam Siap Wujudkan Good Governance atas Rekomendasi BPKP RI

Berdasarkan Surat Bupati Bengkalis Nomor : 800.1.2/BKPP-PMP/2023/1705 Tanggal 22 September 2023, dan nama nama yang menerima SK Bupati Bengkalis PPPK bisa didownload di https://prokopim.bengkaliskab.go.id/media/file/6615972625Lampiran_Daftar_Calon_PPPK_JF_Guru_Formasi_2022.pdf dan https://prokopim.bengkaliskab.go.id/media/file/88017329137Lampiran_Daftar_Calon_PPPK_JF_Teknis_Formasi_2022.pdf

Dalam hal ini Bupati Kasmarni, mengucapkan tahniah dan selamat bekerja, kepada PPPK Jabatan fungsional guru dan jabatan fungsional formasi tahun 2022, yang hari ini yang hari ini menerima SK pengangkatannya.**

Baca Juga :  BP Batam Susun Rencana Kerja TA. 2026

(Safrizal)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan
Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan
Car Free Day HUT Ke-24 PT. BLJ Bengkalis, Ribuan Warga Padati Lapangan Tugu
Milad Ke-4 Bengkalis Event Organizer, Bupati Bengkalis Apresiasi Aksi Sosial Pray for Sumatra
Pemdes Kelemantan Gelar Sosialisasi Sistem Aplikasi Siskeudes Dan Sipades Tahun 2025
Pemdes Kelemantan Gelar MusrenbangDes RKP Desa Tahun 2025–2026
Pemdes Penebal Salurkan PAH untuk Warga, Manfaatkan Dana Kurang Bayar BKK Bermasa 2024
Aliansi Wartawan Indonesia (AWI) Bengkalis Audiensi ke Diskominfotik, Perkuat Peran Pers dan Sinergi Program
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:42 WIB

Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:50 WIB

Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan

Senin, 22 Desember 2025 - 06:46 WIB

Car Free Day HUT Ke-24 PT. BLJ Bengkalis, Ribuan Warga Padati Lapangan Tugu

Minggu, 21 Desember 2025 - 19:52 WIB

Milad Ke-4 Bengkalis Event Organizer, Bupati Bengkalis Apresiasi Aksi Sosial Pray for Sumatra

Rabu, 10 Desember 2025 - 16:30 WIB

Pemdes Kelemantan Gelar Sosialisasi Sistem Aplikasi Siskeudes Dan Sipades Tahun 2025

Berita Terbaru