Rentan Terpapar, 912 Pengungsi Luar Negeri di Pekanbaru Divaksinasi

- Jurnalis

Sabtu, 5 Juni 2021 - 17:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru – Pandemi Covid-19 tidak hanya berdampak pada Warga Negara Indonesia (WNI), tapi juga para pengungsi luar negeri yang tinggal di Indonesia.

Pemberian vaksin merupakan salah satu upaya yang dinilai paling efektif untuk mengatasi pandemi COVID-19 yang masih terus berlangsung di seluruh dunia. Bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru dan International Organization for Migration (IOM), pihak Kepolisian serta stake holder lainnya.

Kanwil Kemenkumham Riau melalui Divisi Keimigrasian melaksanakan kegiatan vaksinasi Covid-19 terhadap 912 Refugee (pengungsi luar negeri), Sabtu (5/6/2021).

Kepala Kanwil Kemenkumham Riau, Pujo Harinto, bersama Kepala Divisi Keimigrasian Kanwil Kemenkumham Riau, Muhammad Tito Andrianto, memantau langsung jalannya pelaksanaan pemberian vaksin Covid-19 yang dilaksanakan di Community House Wisma Indah Sari Pekanbaru dan Wisma Siak Pekanbaru.

Baca Juga :  Vaksinasi menuju wisata dan berbisnis sehat di Kepri

“Pemberian vaksin kepada Refugee ini kita harapkan dapat mencegah penyebaran wabah Covid-19 sehingga dapat menekan angka penderita yang akhir-akhir ini meningkat drastis. Pengungsi ini juga merupakan saudara-saudara kita yang harus kita bantu dan lindungi bersama-sama,” kata Pujo.

Baca Juga :  Kadishub Lingga Himbau Seluruh Staff ikut Vaksinasi

Pada masa pandemi COVID-19, pengungsi menjadi salah satu kelompok yang paling rentan mengingat banyak faktor yang memengaruhinya,” tambahnya lagi.

Selanjutnya, Kakanwil bersama Kadiv Keimigrasian berkesempatan meninjau sarana community house dan juga kondisi para pengungsi. Kakanwil juga berpesan kepada para pengungsi agar tetap menjaga kebersihan diri dan lingkungan serta menerapkan protokol kesehatan.***

(Ura)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tokoh Masyarakat Serukan Dukungan Untuk Daerah Istimewa Riau
Perkuat Komitmen Pertumbuhan Ekonomi, Pemkab Meranti dan BRK Syariah Sepakati Kerjasama Layanan Perbankan.
Polda Riau Gelar Penanaman Jagung Serentak Kuartal IV
Lewat Public Speaking, Polda Riau Wujudkan Polisi Humanis dan Peduli Lingkungan
Turun Langsung ke SMA, Kapolda Riau Ajak Pelajar Jadi Pelopor Green Policing
Wabup Muzamil Hadiri Upacara HUT ke-80 TNI, Tegaskan Sinergitas Pemkab Kepulauan Meranti dengan TNI
Propam Polda Riau Gelar Bakti Sosial dan Dorong Green Policing untuk Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat
Syukuran Hari Jadi Polwan Ke77, Kapolda Riau: Jadilah Polwan yang Berintegritas dan Profesional

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 14:18 WIB

Tokoh Masyarakat Serukan Dukungan Untuk Daerah Istimewa Riau

Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:02 WIB

Perkuat Komitmen Pertumbuhan Ekonomi, Pemkab Meranti dan BRK Syariah Sepakati Kerjasama Layanan Perbankan.

Kamis, 9 Oktober 2025 - 09:48 WIB

Polda Riau Gelar Penanaman Jagung Serentak Kuartal IV

Senin, 6 Oktober 2025 - 20:38 WIB

Lewat Public Speaking, Polda Riau Wujudkan Polisi Humanis dan Peduli Lingkungan

Senin, 6 Oktober 2025 - 20:35 WIB

Turun Langsung ke SMA, Kapolda Riau Ajak Pelajar Jadi Pelopor Green Policing

Berita Terbaru