BNNP Kepri Tangkap Penyeludup Sabu dari Malaysia

- Jurnalis

Jumat, 23 Agustus 2019 - 16:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputankepri.com,Tanjung Pinang –Badan Nasional Provinsi (BNNP) Kepulauan Riau dan Tanjungpinang dikabarkan menangkap satu pelaku penyeludupan sabu di Perairan Berakit, Bintan, Kepri, Jum’at (23/8) dini hari.

Barang haram tersebut diseludupkan dari Malaysia menuju Indonesia melalui perairan Berakit.

Dari penangkapan tersebut, petugas mengamankan 5 pack diduga sabu yang dibungkus dengan plastik alumenium dam kertas kado.

Kepala BNN Tanjungpinang AKBP Darsono membenarkan telah menangkap satu pelaku penyeludupan sabu.

Baca Juga :  Ini Pesan Edi Masyhudi Saat Gelar Apel Dalam Rangka Operasi Zebra Siak 2017

“Ya benar,” katanya saat ditemui awak media di Kantor Bea dan Cukai Tanjungpinang, Jum’at (23/8).

Dia mengatakan, ada lima bungkus barang bukti sabu diamankan, namun dia belum mengetahui berapa berat seluruhnya.

Baca Juga :  Kurir Sabu Bawa 1,5 Kg Ditangkap Polda Kepri

Dilanjutkan dia, kasus tersebut kini sudah ditanggani oleh BNN Provinsi Kepri.

Usai penagkapan, kata dia, barang bukti beserta pelaku langsung dibawa ke BNN Kepri.

“Kronologis penagkapan dan berapa barang bukti langsung dikonfirmasi BNN Kepri,” ujarnya.***

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih
Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan
Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam
Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan
Batam Magnet Investasi Nasional: Investasi Riil Capai Rp69 Triliun
Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan
PT TIMAH Tbk Hadir di Tengah Umat, Bantu 52 Rumah Ibadah Sepanjang Tahun 2025
PT TIMAH Tbk Tanam Belasan Ribu Mangrove di Kundur dan Meranti untuk Jaga Ekosistem Pesisir

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 16:39 WIB

BP Batam Jawab Tuntutan Warga Sengkuang, Percepat Solusi Air Bersih

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:42 WIB

Bupati Kasmarni Tinjau PAUD di Bantan Timur, Tegaskan Komitmen Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kunjungi BP Batam, Bupati Batu Bara Tertarik Replikasi Model Investasi dan Air Bersih Batam

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:54 WIB

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:50 WIB

Penggerebekan di Hotel Bengkalis Bongkar Dugaan Pesta Narkoba, Oknum Polisi Ikut Diamankan

Berita Terbaru