Cafe Danil76 Berikan Bantuan Life Jacket Kepada Siswa SMAN 1 Buru

- Jurnalis

Sabtu, 9 September 2023 - 11:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karimun – Peduli terhadap keselamatan bagi para pelajar di Pulau Buru, Kabupaten Karimun yang melakukan perjalanan laut dengan menggunakan Kapal Kayu (Pompong). Cafe Danil76 berikan bantuan berupa alat keselamatan berupa Life Jacket sebanyak 51 buah.

Serah terima bantuan Life Jacket tersebut, diserahkan langsung kepada para siswa Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Buru pada Jumat, 08 September 2023 di Pelabuhan Pangkalan Balai. Dengan disaksikan sejumlah Instansi yang tergabung dalam Forum Uspika Kecamatan Buru.

Sebelumnya, pada Selasa 05 September 2023 yang lalu. Polsek Buru memfasilitasi rapat koordinasi bersama unsur Uspika Kecamatan Buru yakni pihak Kelurahan, Desa, TNI AL, Tokoh Masyarakat, pemilik Pompong dan pihak Sekolah guna mencari solusi agar kejadian yang sempat viral di Soial Media (Sosmed) tidak terulang kembali. Direncanakan, rapat koordinasi akan kembali di gelar pada 12 September 2023 mendatang.

Adapun, bantuan yang diberikan diharapkan dapat bermanfaat bagi para siswa dan bisa dipergunakan sebaik mungkin sesuai dengan fungsinya. Dan yang lebih penting, pemilik Pompong maupun para siswa agar patuh terhadap peraturan yang telah ditetapkan demi keselamatan bersama.***

Penulis : Irwindi

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Perhitungan Lifting Migas Anambas Wewenang Dirjen Anggaran Kemenkeu RI
Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD
Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh
Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud
Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif
340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School
Sertijab Sejumlah Kepala Desa di Kecamatan Kampar Sekaligus Pelepasan Purna Tugas ASN
Buka Diklat Calon Paskibraka Meranti, Wabup Muzamil : Menjadi Paskibraka adalah Kebanggaan

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:24 WIB

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:31 WIB

Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh

Selasa, 2 Desember 2025 - 08:04 WIB

Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud

Minggu, 5 Oktober 2025 - 10:05 WIB

Patroli Tengah Malam, Kapolsek Tualang Pimpin Pengecekan Pos Ronda Demi Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

Senin, 29 September 2025 - 11:03 WIB

340 Siswa MAN Insan Cendikia Antusias Ikuti Program Police Goes To School

Berita Terbaru

Bengkalis

Kakek 70 Tahun Cabuli Bocil umur 4 Tahun Diringkus Polisi

Minggu, 25 Jan 2026 - 13:47 WIB

Advertorial

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

Sabtu, 24 Jan 2026 - 19:04 WIB