Dody Naksabani Jabat Karutan Kelas IIB Tanjung Balai Karimun

- Jurnalis

Kamis, 6 Februari 2020 - 19:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karimun – Kepala Rumah Tahanan Kelas IIB Tanjung Balai Karimun Eri Erawan, Amd. IP. S,Sos. M,Si dimutasi menjadi Karutan Kelas IIB Padang Sumatera Barat.

Sementara pejabat Kepala Rumah Tahanan (Rutan) Kls IIB Tanjung Balai Karimun yang baru dijabat oleh Dody Naksabani S.Sos.

Kepala Divisi Lembaga Pemasyarakatan Provinsi Kepulauan Riau, Dedi Handoko menghadiri serah terima jabatan dan sekaligus melakukan penandatanganan serah terima jabatan kepala Rutan Kelas IIB Tanjung Balai Karimun di Lapangan Rutan Kelas II B,Kamis (6/2/2020).

Dalam kesempatan tersebut, Dedi Handoko, Kadiv Pas Provinsi Kepulauan Riau mengucapkan terima kasih kepada kepala Rutan Karimun yang lama dan selamat datang kepada Kepala Rutan yang baru.

Baca Juga :  Kasat Narkoba Polres Tanjungpinang Diganti

“Saya berharap agar selanjutnya Kepala Lapas IIB  Karimun yang baru Dodi NakSabani bisa menjalin sinergitas bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Karimun,”ucapnya saat memberikan kata sambutan.

Selanjutnya,Selamat kepada Bapak Eri Erawan menjabat ditempat tugas yang baru, semoga lancar menjalankan tugas di kota Padang Sumatera Barat,”harap Dedi Handoko.

Dalam kesempatan tersebut,Eri Erawan menyampaikan permohonan maaf atas pengabdiannya selama ini apabila ada yang kurang berkenan.

“Permohonan maaf yang sebesarnya saya sampaikan kepada anggota atas pengabdian saya selama ini apabila ada yang kurang berkenan dan terima kasih banyak kepada seluruh mitra Rutan Kelas IIB Tanjung Balai Karimun yang telah banyak membantu kegiatan di Rutan ini,”ujar Eri Erawan.

Baca Juga :  Kasat Narkoba Polres Tanjungpinang Diganti

Semoga kegiatan positif yang sudah dilakukan sebelumnya berlanjut di bawah pimpinan baru Dodi NakSabani dan Rutan Kelas IIB Tanjung Balai Karimun lebih maju untuk kedepannya,”pungkasnya.

Acara Sertijab dan pisah sambut tersebut turut dihadiri oleh Wakil Bupati Karimun Anwar Hasyim, Sekda Karimun,Ketua Pengadilan Negeri, Kepala BNN Karimun, Bea Cukai, Kejaksaan Negeri Karimun , kepala Imigrasi, Tokoh Agama,Tokoh masyarakat dan relasi lainnya.**

(ura/mes)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan
Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun
LMB Nusantara Batam Gelar Rapat Pematangan Pengurus Kota Batam
Aksi Kejar-kejaran, Bea Cukai Batam Amankan Speedboat SB.JJ Indah 2 di Perairan Tanjung Uban
Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan
Polda Kepri Gelar Sosialisasi Pemberlakuan KUHP dan KUHAP Terbaru 2025
Kata Halaman Hadirkan Ruang Baca dan Mewarnai Gratis Setiap Akhir Pekan di Tanjungpinang
Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:54 WIB

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun

Senin, 12 Januari 2026 - 10:48 WIB

LMB Nusantara Batam Gelar Rapat Pematangan Pengurus Kota Batam

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:58 WIB

Aksi Kejar-kejaran, Bea Cukai Batam Amankan Speedboat SB.JJ Indah 2 di Perairan Tanjung Uban

Minggu, 4 Januari 2026 - 14:30 WIB

Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan

Berita Terbaru