class="post-template-default single single-post postid-253126 single-format-standard wp-custom-logo elementor-default elementor-kit-37444">

banner 200x200

Home / Bengkalis

Sabtu, 2 Maret 2024 - 13:15 WIB

Gelar Aqiqah Cucu Kedua, Bupati Kasmarni dan Keluarga Ucap Terima Kasih Atas Kehadiran Tetamu Undangan

PINGGIR, liputakepri.com – Bupati Bengkalis Kasmarni dan keluarga besar menggelar aqiqah cucu kedua, bertempat di kediamannya Desa Muara Basung Kecamatan Pinggir, Sabtu 2 Maret 2024 pagi.

Cucu kedua Bupati Kasmarni dan Bupati ke-14 Amril Mukminin bernama M. Fazza Wistara Taufik, putra dari pasangan M. Taufik Ilham dan Fanny Anggraini Harnas.

M. Fazza Wistara Taufik cucu Bupati Bengkalis Kasmarni mendapat ribuan do’a mulai deretan dari para tokoh dan mantan orang nomor satu Provinsi Riau Edy Natar Nasution, Arsyadjuliandi Rachman dan seluruh Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Kabupaten Bengkalis, para Forkopimda, tokoh agama, tokoh adat, tokoh masyarakat dan tokoh pemuda.

Disela-sela acara Bupati Kasmarni mengucapkan terima kasih kepada seluruh undangan yang hadir pada acara aqiqah cucu kedua.

“Ini wujud rasa syukur kepada Allah Swt atas kelahiran cucu kedua kami,”ujarnya.

Bupati perempuan pertama di Negeri Junjungan itu juga meminta doa dari seluruh yang hadir agar kelak cucunya menjadi anak yang sholeh, sehat berbakti kepada orang tua, berguna bagi bangsa dan negara serta bermanfaat bagi masyarakat banyak.

“Alhamdulillah, terima kasih atas kehadiran bapak ibu sekalian di acara aqiqah cucu kami. Mohon doanya agar cucu kami dapat menjadi anak yang sholeh, sehat serta menjadi anak yang berbakti kepada orang tua, berguna bagi bangsa dan negara,”pungkasnya.(***Inf)

Share :

Baca Juga

Bengkalis

Warga Temukan Mr X Mengapung di Sungai Kampar

Bengkalis

Pemdes Senggoro Pemilihan Ketua RT/RW Terdiri Dari 25 Orang dari 5 Dusun Telah Selesai

Bengkalis

Bupati Buka MTQ Ke-XXIX Tingkat Kecamatan Bantan, Bersama Pemerintah Provinsi Pembangunan Jembatan Terus Digesa

Bengkalis

Bupati Bengkalis Sambut Kunjungan Hormat Rombongan UKM Malaysia Dengan Jamuan Makan Malam

Bengkalis

Cuaca Buruk, Penumpang Kapal Dari Malaysia Tujuan Bengkalis Terjatuh

Bengkalis

Bupati Bengkalis Kasmarni Terima Penghargaan Meritokrasi KASN 2023

Bengkalis

Bupati Kasmarni Terima CSR Korban Banjir dan Bedah Rumah.

Bengkalis

Polres Meranti Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara Pemilu 2024