Kapolres Karimun Himbau Waspadai Virus Corona

- Jurnalis

Senin, 27 Januari 2020 - 10:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karimun – Kapolres Karimun mengarahkan Urkes Polres Karimun agar mengkoordinasikan kepada seluruh Rumah Sakit yang ada di kabupaten Karimun terkait virus corona.

“Ini langkah awal untuk mengantisipasi penyebaran virus corona.Walaupun sampai sejauh ini belum ada korbannya di Kabupaten Karimun namun harus tetap waspada ,”kata Kapolres Karimun AKBP Yos Guntur melalui siaran pers yang di terima media,Senin (27/1).

Baca Juga :  Masuk ke Mapolres Solok, Suhu Tubuh Diperiksa

Yos mengatakan,merebaknya wabah virus corona di negara China membuat masyarakat Kabupaten Karimun waspada. Disamping letak geografis kabupaten Karimun berdekatan dengan perbatasan negara.

“Kementerian Kesehatan (Kemenkes) telah menerbitkan surat edaran berisi himbauan kepada sejumlah rumah sakit didaerah agar meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi penyebaran virus corona,”terang Yos.

Baca Juga :  Kapolres Karimun apresiasi wartawan bantu jaga kondusifitas

Tidak hanya itu jelas Yos, humas Polres Karimun juga telah mensosialisasi melalui media sosial bahaya dan pencegahan terkait virus corona.

“Masyarakat jangan panik namun tetap waspada dan menggunakan masker jika hendak keluar rumah, dan tidak lupa menjaga kebersihan tangan sebelum kontak dengan makanan atau pun minuman ,”himbau Yos.***

(ura)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan
Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun
LMB Nusantara Batam Gelar Rapat Pematangan Pengurus Kota Batam
Aksi Kejar-kejaran, Bea Cukai Batam Amankan Speedboat SB.JJ Indah 2 di Perairan Tanjung Uban
Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan
Polda Kepri Gelar Sosialisasi Pemberlakuan KUHP dan KUHAP Terbaru 2025
Kata Halaman Hadirkan Ruang Baca dan Mewarnai Gratis Setiap Akhir Pekan di Tanjungpinang
Satresnarkoba Polres Karimun Musnahkan 1,3 Kg Sabu, Satu Orang DPO

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:54 WIB

Ipda.Vicky Satria Irawan, SH,MH, Rayakan Ulang Tahun ke-34 di Polsek Siantan

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun

Senin, 12 Januari 2026 - 10:48 WIB

LMB Nusantara Batam Gelar Rapat Pematangan Pengurus Kota Batam

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:58 WIB

Aksi Kejar-kejaran, Bea Cukai Batam Amankan Speedboat SB.JJ Indah 2 di Perairan Tanjung Uban

Minggu, 4 Januari 2026 - 14:30 WIB

Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan

Berita Terbaru