Dandim 0317/TBK : Maknai Hari Juang Kartika Dengan Penanaman 1000 Pohon di Desa Pangke

- Jurnalis

Jumat, 8 Desember 2017 - 14:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputankepri.com,Karimun – Kodim 0317/TBK Lakukan Penghijauan Di pinggir jalan Pantai indah Kapok Desa Pangke Dengan menanam 1000 Pohon berbagai jenis di Desa Pangke RT 03 RW 04 Kecamatan Meral Baral,Jum’at (08/12/2017).

Kodim 0317/TBK Lakukan Penghijauan Di pinggir jalan Pantai indah Kapok Desa Pangke Dengan menanam 1000 Pohon berbagai jenis di Desa Pangke RT 03 RW 04 Kecamatan Meral Baral,Jum’at (08/12/2017).

“Banyak cara yang dilakukan Kodim 0317/TBK dalam memaknai Hari Juang Kartika,selain kemaren sudah lakukan kegiatan Gotong Royong,Hari ini kita lakukan Penghijauan di sepanjang pinggir pantai Indah Kapok di Desa Pangke,” jelas Komandan Kodim (Dandim) 0317/TBK Letkol Inf IGK Artasuyasa.

“Kita lakukan penghijauan dengan menanam sebanyak 1000 pohon berbagai jenis seperti cempedak dan pulai,tanaman pohon ini ditanam di sepanjang pinggir jalan pesisir Pantai Indah Kapok” Berbagai manfaat nantinya yang dapat di rasakan ketika penghijauan ini telah berhasil,jika pohon tumbuh dengan subur Akan indah di pandang mata serta dapat juga berteduh,”terangnya

“Manfaat nya nanti dapat kitarasakan bersama ketika pohon telah tumbuh subur,dapat sebagai penghambat terjadinya Erosi dan juga nantinya pohon ini juga bisa sebagai tempat berteduh bagi kita yang ingin menikmati keindahan di pantai indah kapok ini,”harap Artasuyasa.

Sementara itu di tempat yang sama Kades Desa Pangke Efendi mengatakan kepada wartawan Liputankepri.com bahwa dia sangat berterimakasih atas penanaman pohon ini di pantai Indah Kapok. “terima kasih sekali atas kebijakan daripada Dandim ini terkait penghijauan,semoga tidak gersang lagi pantai kite ini,harap Efendi

Terkait perawatan pohon yang telah ditanam di pinggiran pantai Indah Kapok Ini Kades Pangke Mengatakan akan berkordinasi dengan RT dan RW. “Untuk perawatan Pohon yang telah ditanam ini kita akan kerahkan baik RT dan RW dalam melakukan perawatan dengan menyiramanya setiap pagi”tegas Efendi mengakhiri.

Dalam penanaman pohon di Pantai Indah Kapok Desa Pangke kecamatan Meral Barat Ini,Selain prajurit TNI dan Polri yang mengikuti kegiatan tersebut, juga di dukung oleh Polisi Pamong Praja, FKPPI,Kades,serta dari beberapa orang Mahasiswa.(Ronal)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kodim 0317/TBK Ikuti Lomba Dayung Perahu Karet Danlanal Cup 2026
Perhitungan Lifting Migas Anambas Wewenang Dirjen Anggaran Kemenkeu RI
Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD
Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun
Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh
Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan
Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun
Kejari Karimun Musnahkan Barang Bukti Narkotika hingga Rokok Ilegal

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:12 WIB

Kodim 0317/TBK Ikuti Lomba Dayung Perahu Karet Danlanal Cup 2026

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:24 WIB

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:31 WIB

Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh

Minggu, 4 Januari 2026 - 14:30 WIB

Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan

Berita Terbaru

Bengkalis

Kakek 70 Tahun Cabuli Bocil umur 4 Tahun Diringkus Polisi

Minggu, 25 Jan 2026 - 13:47 WIB

Advertorial

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

Sabtu, 24 Jan 2026 - 19:04 WIB