Permainan Apa yang Dilakukan Dinas PUTR Pasaman, Pelaksana Tak Kenal Pengawas

- Jurnalis

Rabu, 7 November 2018 - 11:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ket foto : Bangunan pekerjaan Pengadaan Kontruksi Perbaikan Alur Sungai Batang Tuhur, (3/11/18).

Ket foto : Bangunan pekerjaan Pengadaan Kontruksi Perbaikan Alur Sungai Batang Tuhur, (3/11/18).

Liputankepri.com,Sumatera Barat – Kegiatan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) Kabupaten Pasaman, Sumbar pada pekerjaan Pengadaan Kontruksi Perbaikan Alur Sungai Batang Tuhur, Nagari Cubadak, Kecamatan Dua Koto, dengan nomor kontrak 610.614/SP/AIR/PAS-2018, diduga kurang pengawasan sehingga berpotensi asal jadi.

Pasalnya, baru dalam tahapan proses pekerjaan, bangunan yang dipasang sudah ada yang retak, Sabtu (3/11/18).

Parahnya, Efrizon yang katanya biasa dipanggil Polo, mengaku sebagai pelaksana pekerjaan, mengatakan bahwa ia tidak mengetahui siapa pengawas perkerjaan tersebut.

Kemudian, ditanya bagaimana proses perbaikan bangunan yang retak itu, apakah mau dilapisi atau dibongkar kembali, ia juga tak tahu.

“Itu tergantung kepala tukang, kalau katanya perlu dibongkar baru dibongkar”, ucap Efrizon dilokasi pekerjaan kepada awak media, (3/11/18).

Menggapi hal itu, salah seorang masyarakat setempat yang enggan disebutkan mengaku kecewa jika nanti pekerjaan itu tidak dibongkar untuk diperbaiki karena berpotensi cepat hancur.

Sementara Sekretaris Dinas PUTR Kabupaten Pasaman M Dwi Richie, mengatakan pihaknya akan mengkroscek ketidak tahuan pelaksana terhadap pengawasnya.

“Jika memang tidak tahu, akan kita berikan surat teguran”, tegasnya.

(Darlin)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Motif Cemburu, Polres Kampar Tangkap Pelaku Pembunuhan di Desa Pasir Sialang
Personel Polres Kampar Terus Melakukan Pencarian Ipda Angga di Sungai Batang Anai
Aksi Damai Berujung Dorong Pagar, Massa Sungai Sarik Desak Pemkab Kampar Bangun Jembatan Permanen
Tiga Warga Tiongkok Diamankan Petugas Imigrasi dan Bea Cukai di Panda Club Batam
Jumat curhat Pemuda Pancasila Siap Dukung Polres Kepulauan Meranti Jaga Kamtibmas Kondusif
Bupati Kepulauan Meranti Tinjau Lokasi Kebakaran di SMA Negeri 1 Tebing Tinggi
Pria Paruh Baya Ditemukan Tak Bernyawa di Area Kuburan Cina Selatpanjang, Ini Penjelasan Polisi
Polres Meranti Bekuk Pelaku Curanmor dan Pembobol Pondok Walet

Berita Terkait

Jumat, 12 Desember 2025 - 18:47 WIB

Motif Cemburu, Polres Kampar Tangkap Pelaku Pembunuhan di Desa Pasir Sialang

Jumat, 5 Desember 2025 - 06:11 WIB

Personel Polres Kampar Terus Melakukan Pencarian Ipda Angga di Sungai Batang Anai

Kamis, 13 November 2025 - 15:00 WIB

Aksi Damai Berujung Dorong Pagar, Massa Sungai Sarik Desak Pemkab Kampar Bangun Jembatan Permanen

Selasa, 28 Oktober 2025 - 18:53 WIB

Tiga Warga Tiongkok Diamankan Petugas Imigrasi dan Bea Cukai di Panda Club Batam

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:28 WIB

Jumat curhat Pemuda Pancasila Siap Dukung Polres Kepulauan Meranti Jaga Kamtibmas Kondusif

Berita Terbaru