Wagub Kepri Hadiri Lomba Pengandaman dan Tepuk Tepung Tawar

- Jurnalis

Sabtu, 11 Agustus 2018 - 19:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputankepri.com,Karimun – Wakil Bupati Karimun H. Anwar Hasyim menghadiri acara pembinaan tata cara pengantin, Pengandaman, dan tepuk tepung tawar adat istiadat melayu Kepulauan Riau di gedung Nasional Kabupaten Karimun,Jumat (10/8/2018).

Acara diselenggarakan oleh Lembaga Adat Melayu (LAM) Provinsi Kepri selama dua hari dari tanggal 10-11 Agustus 2018.

Peserta merupakan perwakilan dari perngurus Lembaga Adat kecamatan se-kabupaten Karimun yang di hadiri oleh Wakil Gubernur Kepri beserta Ibu, Wakil Bupati Karimun, Kakanmenag Kabupaten Karimun, Ketua LAM Provinsi Kepri, Ketua LAM Kabupaten Karimun,serta undangan lainnya.

Pada kesempatan itu,Wakil Bupati Karimun Anwar Hasyim dalam kata sambutannya mengucapkan selamat atas kegiatan yang dilaksanakan, semoga kegiatan ini dapat bermanfaat bagi kita semua pengurus Lembaga Adat Melayu Provinsi dan Kab. Karimun,”jelasnya.

Selain itu Anwar Hasyim juga berpesan kepada peserta yang mengikuti pada hari ini yang merupakan perwakilan dari LAM kecamatan se -Kabupaten Karimun untuk dapat mengikuti acara dengan baik.

“Kita berharap agar kedepan budaya melayu khususnya di bidang dan cara pelaksanaan tepuk tepung tawar tidak pudar ditelan masa,”harap Wabup.

Senada juga disampaikan oleh Wakil Gubernur Kepri  Isdianto mengatakan dirinya berharap kita kedepan melakukam pembinaan seperti ini, dan tahapan dalam tepuk tawar itu sangat penting bahkan kalau perlu materi ini kita masukan pada kegiatan ektrakulikuler bagi anak sekolah hal tersebut agar ilmu yang kita laksanakan pada hari ini tidak akan hilang dinegeri melayu kita ini,”ujar Isdianto

“Dan hal tersebut jelas Isdianto adalah kerjasama yang baik dari Lenbaga Adat Melayu provinsi dan kabupaten kota seprovinsi Kepri.

Kendati demikian kita harapkan kepada Bupati dan walikota kita dapat bekerjasama dengan provinsi Kepri dalam mengangkat dan mengembangkan budaya melayu di daerah kita akan semakin baik.***

 

(Red/Humas Pemkab Karimun)

 

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD
Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun
Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh
Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan
Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun
Kejari Karimun Musnahkan Barang Bukti Narkotika hingga Rokok Ilegal
Tim Resmob Polres Karimun Tangkap Pencuri Sepeda Motor di 7 TKP
Gelar Rangkaian Giat Sosial, Kapolda Kepri Hadiri Syukuran HUT Ke-75 Polairud

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:24 WIB

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:31 WIB

Kolaborasi Kemanusiaan TNI AL dan PT TIMAH Tbk untuk Pemulihan Pascabencana di Sumatera dan Aceh

Minggu, 4 Januari 2026 - 14:30 WIB

Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan

Minggu, 21 Desember 2025 - 13:53 WIB

Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun

Berita Terbaru