Bupati Karimun Bersama Alumni SMAN 397 Gelar Vaksinasi Lansia

- Jurnalis

Sabtu, 11 Desember 2021 - 19:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karimun – Bupati Karimun Dr. H. Aunur Rafiq, M.Si bersama Alumni SMAN 397 Tanjung Balai Melaksanakan Vaksinasi Lansia.

Sebagai upaya mendukung Pemerintah mempercepat terbentuknya herd immunity atau kekebalan komunal, Ikatan Alumni tahun 83 SMAN 397 Tanjung Balai yang saat ini menjadi SMA N 1 Karimun. Sempena peringatan Hari Ibu ke 93 tahun 2021 menggelar vaksinasi lansia di Pulau Parit Kec. Karimun, Sabtu (11/12).

Program ini tidak hanya menyasar lansia, tetapi juga seluruh masyarakat Pulau Parit yang belum tervaksinasi serta di kegiatan ini juga menyerahkan 100 paket sembako. Prosedur pemberian vaksin itu berjalan dengan penerapan protokol kesehatan.

Baca Juga :  Bupati Karimun Serahkan Sertifikat Tanah

Vaksinasi lansia tersebut dihadiri langsung oleh Bupati Karimun yang juga merupakan alumni dari SMAN 397 Tanjung Balai Karimun. Kegiatan vaksinasi ini juga berkolaborasi dengan Pemkab Karimun, dan Puskesmas Tanjung Balai.

“Kami para alumni SMAN 397 tahun 83 melaksanakan bakti sosial dalam bentuk vaksinasi lansia serta membagikan paket sembako untuk masyarakat Pulau Parit yang bekerja sama dengan pemerintah daerah dan puskesmas tanjung balai” ujar Bupati Karimun.

Baca Juga :  Bupati Karimun Resmi Buka Rakor Pimpinan PGRI Kabupaten Karimun

Bupati Karimun sangat mengapresiasi pelaksanaan vaksinasi tersebut, pasalnya dua desa yang terletak di pulau parit itu angka vaksinasi lansianya masih tergolong rendah.

“Saya atas nama pemerintah daerah, saya mengucapkan terima kasih kepada sahabat-sahabat kami alumni SMAN 397 tahun 83 yang melaksanakan vaksinasi ini.” Ucap Bupati Karimun.

Dikesempatan tersebut saat Bupati Karimun menyampaikan sambutannya Bupati menutup dengan Kuis Berhadiah dengan melemparkan pertanyaan kepada masyarakat terkait Protokol Kesehatan.**

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satresnarkoba Polres Karimun Gagalkan Penyelundupan Narkoba dari Malaysia, Dua Kurir Diamankan
KKP Sidak Tambang Ilegal di Pulau Citlim Karimun, Ekosistem Terancam Punah
Pemkab Karimun Molor Hibahkan Dermaga serta Gudang ke Kejari Karimun
Satlantas Polres Karimun Gelar Strong Point Pagi di Titik Rawan Lalu Lintas
Layanan 110: Komitmen Polri Perkuat Pelayanan Publik
DPN Lidik Krimsus RI Desak APH Berantas Praktik BBM Ilegal di Kawasan Meral
Anggaran Perjalanan Dinas 21 OPD Pemkab Karimun Tahun 2023 Jadi Temuan BPK
Personil Baharkam Polri Gerebek Penampungan PMI Ilegal di Moro

Berita Terkait

Jumat, 20 Juni 2025 - 09:03 WIB

Satresnarkoba Polres Karimun Gagalkan Penyelundupan Narkoba dari Malaysia, Dua Kurir Diamankan

Kamis, 19 Juni 2025 - 10:15 WIB

KKP Sidak Tambang Ilegal di Pulau Citlim Karimun, Ekosistem Terancam Punah

Rabu, 18 Juni 2025 - 21:41 WIB

Pemkab Karimun Molor Hibahkan Dermaga serta Gudang ke Kejari Karimun

Senin, 16 Juni 2025 - 22:50 WIB

Satlantas Polres Karimun Gelar Strong Point Pagi di Titik Rawan Lalu Lintas

Senin, 16 Juni 2025 - 22:45 WIB

Layanan 110: Komitmen Polri Perkuat Pelayanan Publik

Berita Terbaru