Jalin Silaturahmi, Kapolsek Kundur Gelar Coffee Morning Bersama Insan Pers

- Jurnalis

Minggu, 5 Juni 2022 - 14:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kundur – Dalam rangka menjalin sinergitas, Kapolsek Kundur Kompol Muhammad Qomarudin dan sejumlah personil serta wartawan menggelar Coffee morning disalah satu kedai kopi, Sabtu pagi (04/06/2022).

Adapun dalam acara ini Kapolsek berbicara tentang isu isu dan perkembangan saat ini mencakup kamtibmas, kegiatan sosial berupa pembagian sembako pada kurang mampu dan razia ditempat penginapan bersama Koramil dan Pol PP.

Dalam upaya menciptakan atau menjaga situasi aman dan kondusif, pihaknya membuat beberapa rangkaian kegiatan yang sedang mereka laksanakan.

“Pertama terkait pengawasan hewan kurban seperti sapi pada khususnya kami bersama UPT Puskeswan telah melakukan pemerikasaan dan mendapatkan hasil tiada indikasi sapi yang kedapatan mengidap penyakit, alhamdullilah aman dikonsumsi masyarakat,” ucapnya.

Baca Juga :  Sebanyak 115 Siswa SDS Maitreyawira Kunjungi Mako Polres Karimun

Kedua terkait Pilkades serentak yang akan dilaksanakan pada 03/07/2022 mendatang mari kita bersama sama menjaga kekompakan dalam menjaga situasi aman dan kondusif, seandainya terdapat kecurangan sila ajukan keberatan melalui prosedur yang berlaku.

Baca Juga :  Sinergitas TNI-POLRI, Kakanwil Bea Cukai Kepri Gelar Pertemuan dengan Kapolres Karimun dan Dandim 0317/TBK

Yang ketiga terkait masalah knalpot racing yang menganggu warga masyarakat dan untuk kedepannya pihak kepolisian akan melakukan razia secara mobile.

Yang keempat masalah kebakaran hutan dan lahan (Kahutla).

“Dalam menghadapi atau masuknya musim kemarau kami dari pihak kepolisian menghimbau kepada masyarakat agar tidak melakukan pembakaran lahan yang berpotensi menyebabkan atau menimbulkan banyak kerugian,” pungkas Kapolsek Kundur.**

 

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun
Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan
Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun
Kejari Karimun Musnahkan Barang Bukti Narkotika hingga Rokok Ilegal
Tim Resmob Polres Karimun Tangkap Pencuri Sepeda Motor di 7 TKP
Bea Cukai Amankan Kurir Bawa Sabu Sebanyak 1.02 Kg di Pelabuhan Internasional Karimun
TNI AL Amankan 6 PMI Ilegal Tujuan Malaysia di Perairan Pulau Pandan Karimun
Korupsi Dana Hibah KPU Rp1,5 Miliar, Jaksa Tahan 4 Orang Tersangka

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun

Minggu, 4 Januari 2026 - 14:30 WIB

Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan

Minggu, 21 Desember 2025 - 13:53 WIB

Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun

Rabu, 10 Desember 2025 - 16:55 WIB

Kejari Karimun Musnahkan Barang Bukti Narkotika hingga Rokok Ilegal

Selasa, 2 Desember 2025 - 17:03 WIB

Tim Resmob Polres Karimun Tangkap Pencuri Sepeda Motor di 7 TKP

Berita Terbaru