BNI Tanjung Balai Karimun Luncurkan Program Gimmick BNI Top Up Tabungan

- Jurnalis

Senin, 29 Mei 2023 - 16:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karimun – Guna meningkatkan nasabah dan memberikan feedback,  Bank Negara Indonesia (BNI) Tanjung Balai Karimun, meluncurkan program Gimmick BNI Top Up Tabungan.

Yang mana, program ini sangat menguntungkan bagi nasabah Bank BNI khususnya nasabah Tanjung Balai Karimun, kepulauan Riau.

Adapun, program tersebut berlaku di BNI Cabang Tanjung Balai Karimun, BNI KCP Tanjung Batu, KCP Moro, KCP Sei. Lakam, BNI KK Meral, BNI KK Teluk Uma.

Dengan meningkatkan saldo tabungan, sebanyak-banyaknya dan membuka rekening serta top up hingga 200 Juta, nasabah bakal mendapatkan hadiah menarik.

Baca Juga :  Amsakar Chess Cup II Digelar, BP Batam Chess Club Siap Dikukuhkan

“Untuk hadiahnya sudah kita siapkan, pastinya hadiah yang diberikan menarik,” ujar Pimpinan Bidang Layanan Adlan Zuhardi, Senin (29/05).

Baca Juga :  PT Timah Serahkan Bantuan Untuk Kelompok Batu Tuan Sawang Laut

Dirinya juga menginformasikan kepada nasabah yang belum paham terkait program Gimmick BNI Top Up Tabungan dapat mengunjungi Kantor BNI Tanjung Balai karimun.

“Bagi yang ingin mengetahui lebih detail, dapat mengunjungi kantor BNI pada jam kerja”. terangnya.**

 

Reporter: Irwindi

Editor: Ura

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun
Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan
Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun
Bea Cukai Batam Bersama Polda Kepri Gagalkan Penyeludupan Uang Tunai Sebesar Rp7,79 Miliar ke Singapura
Kejari Karimun Musnahkan Barang Bukti Narkotika hingga Rokok Ilegal
Tim Resmob Polres Karimun Tangkap Pencuri Sepeda Motor di 7 TKP
Bea Cukai Amankan Kurir Bawa Sabu Sebanyak 1.02 Kg di Pelabuhan Internasional Karimun
TNI AL Amankan 6 PMI Ilegal Tujuan Malaysia di Perairan Pulau Pandan Karimun
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun

Minggu, 4 Januari 2026 - 14:30 WIB

Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan

Minggu, 21 Desember 2025 - 13:53 WIB

Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun

Selasa, 16 Desember 2025 - 09:32 WIB

Bea Cukai Batam Bersama Polda Kepri Gagalkan Penyeludupan Uang Tunai Sebesar Rp7,79 Miliar ke Singapura

Rabu, 10 Desember 2025 - 16:55 WIB

Kejari Karimun Musnahkan Barang Bukti Narkotika hingga Rokok Ilegal

Berita Terbaru