LPKAP Akan Koreksi Keabsahan Ijazah Kejar Paket Dewan Terpilih

- Jurnalis

Kamis, 8 Agustus 2019 - 12:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputankepri.com,Karimun – Lembaga Pemantau Kinerja Aparatur Pemerintah (LPKAP) menyoroti keabsahan ljazah kejar paket calon-calon wakil rakyat terpilih DPRD kabupaten Karimun kepulauan Riau.

Hal ini disampaikan oleh Herman Indo ketua LPKAP kepada media ini,Kamis (8/8/2019) mengatakan,banyaknya orang menggunakan ijazah kejar paket ini salah dalam persepsi.

“Ada kemungkinan anggota DPRD kabupaten Karimun yang terpilih sekarang ini bisa masuk dalam kategori itu,kita sebagai masyarakat mari kita koreksi bersama yang mana saja anggota dewan yang terpilih itu,karena mereka itu adalah wakil-wakil kita,”jelas Herman yang didampingi Mulyadi ketua Investigasi.

Kendati demikian kata Herman,untuk menempatkan wakil rakyat kita jangan sampai ada yang salah dengan mereka,panggil mereka ini kita koreksi keabsahan ijazah kejar paketnya,tinggal masalah jujur atau tidak jujurnya aja mereka.

Baca Juga :  Lahir 1 Juli, Polres Karimun Bagi-bagi SIM Gratis

“Kita mendudukkan wakil rakyat harus yang clear,jangan sampai ada yang tidak benar dan menyimpang.Ada kemungkinan tidak bahwa wakil rakyat yang terpilih ini termasuk dalam kategori itu.

Baca Juga :  Dunia Pendidikan Ditengah Covid19, Ini Pandangan Nyimas Novi Ujiani ketua Komisi II DPRD Karimun

Keabsahan ijazah kejar paket anggota dewan yang terpilih ini akan kita koreksi dari tingkat bawah sampai ke penyelenggaranya sekali.Kalau perlu tingkat SD nya mana,cukup nggak waktunya…?

“Ijazah kejar paket itu adalah sekolah,bukan paket kosong-kosong dan rentang waktunya adalah masa 3 tahun sekolah,cukup gak waktunya.Ini kita liat nanti akan kita lakukan koreksi dan kita minta Komisi Pemilihan Umum (KPU) terbuka,”tegas Herman.***

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun
Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan
Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun
Kejari Karimun Musnahkan Barang Bukti Narkotika hingga Rokok Ilegal
Tim Resmob Polres Karimun Tangkap Pencuri Sepeda Motor di 7 TKP
Bea Cukai Amankan Kurir Bawa Sabu Sebanyak 1.02 Kg di Pelabuhan Internasional Karimun
TNI AL Amankan 6 PMI Ilegal Tujuan Malaysia di Perairan Pulau Pandan Karimun
Korupsi Dana Hibah KPU Rp1,5 Miliar, Jaksa Tahan 4 Orang Tersangka

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Karimun Silaturahmi Dengan Danlanal Karimun

Minggu, 4 Januari 2026 - 14:30 WIB

Penataan Parkir di Pelabuhan Domestik Tanjung Balai Karimun Semrawut, Terkesan Dipaksakan

Minggu, 21 Desember 2025 - 13:53 WIB

Kapolri Mutasi Sejumlah PJU Polda Kepri, AKBP Yunita Stevani Jabat Kapolres Karimun

Rabu, 10 Desember 2025 - 16:55 WIB

Kejari Karimun Musnahkan Barang Bukti Narkotika hingga Rokok Ilegal

Selasa, 2 Desember 2025 - 17:03 WIB

Tim Resmob Polres Karimun Tangkap Pencuri Sepeda Motor di 7 TKP

Berita Terbaru