Terjebak Badai di Selat Bangka,Dua ABK Tugboat Tujuan Batam Hilang

- Jurnalis

Sabtu, 26 Mei 2018 - 07:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputankepri.com,Pangkal Pinang – Dua awak kapal penarik tongkang (Tugboat) tujuan Batam dilaporkan hilang setelah terjebak badai di Selat Bangka, Kepulauan Bangka Belitung.

Upaya pencarian yang dilakukan tim gabungan hingga Jumat (25/5/2018) sore belum membuahkan hasil.

Kepala Seksi Patroli dan Keselamatan Pelayaran KBPP KSOP Pangkalbalam, Harlansyah mengatakan, tugboat Pradipta menarik tongkang kosong bertolak dari Tanjung Pandan Belitung menuju Teluk Senimba Batam.

Baca Juga :  Menteri Rini Tinjau 3 BUMN dan Pelindo I di Kampung Panau

“Awak yang hilang atas nama Umam Hanafi dan Erwin Simanjuntak. Upaya pencarian kembali dilanjutkan besok,” kata Harlansyah.

Dia mengungkapkan, sebanyak enam awak lainnya telah ditemukan dan dievakuasi dalam kondisi selamat.

“Tugboat tenggelam sehari sebelumnya, diduga karena badai dan ombak besar dengan ketinggian gelombang 2 sampai 2,5 meter,” bebernya.

Baca Juga :  Kaka: Napi Kasus Korupsi Dilarang Ikut Pileg 2019

“Diduga disebabkan oleh tongkang yang terdorong angin dan ombak, sehingga mengakibatkan tugboat miring kiri dan air masuk dari buritan kiri. Akhirnya kapal TB Pradipta tenggelam pada koordinat 02°.02′.141” LS – 106°.44′.181” BT,” jelas Harlansyah melalui keterangan tertulisnya.(Sbr)

Follow WhatsApp Channel www.liputankepri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemprov Riau Serahkan Paket Santunan Ramadan di Masjid Al Hijrah Pekanbaru
Bank Saqu by PT Bank Jasa Jakarta Salurkan 16 Ton Beras
Ikatan Alumni ITS Gelar Buka Puasa Bersama dengan Anak Kaum Marjinal
Pemprov Riau Optimis Pertumbuhan Ekspor Berlanjut
Mudik Gratis PLN Bersama BUMN Dibuka, Begini Cara Daftarnya di Aplikasi PLN Mobile
Unit Intelkam Polsek Tualang Monitor Harga Sembako di Pasar Tuah Serumpun
Antisipasi Tindak Kriminal, Kapolri Minta Masyarakat Info ke Polisi Ketika Akan Berangkat Mudik
Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Kapolri Resmikan Operasional SPPG Polri
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 00:34 WIB

Pemprov Riau Serahkan Paket Santunan Ramadan di Masjid Al Hijrah Pekanbaru

Rabu, 19 Maret 2025 - 00:18 WIB

Ikatan Alumni ITS Gelar Buka Puasa Bersama dengan Anak Kaum Marjinal

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:45 WIB

Pemprov Riau Optimis Pertumbuhan Ekspor Berlanjut

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:58 WIB

Mudik Gratis PLN Bersama BUMN Dibuka, Begini Cara Daftarnya di Aplikasi PLN Mobile

Selasa, 18 Maret 2025 - 09:20 WIB

Unit Intelkam Polsek Tualang Monitor Harga Sembako di Pasar Tuah Serumpun

Berita Terbaru

Bangkinang

Bupati Kampar Pimpin Langsung Rapat Pra Musrenbang RKPD 2026

Rabu, 19 Mar 2025 - 00:37 WIB